Penilaian Dan Sumatif Akhir Semester SMA Terpadu Krida Nusantara Tahun 2023/2024

Seluruh siswa SMA Terpadu Krida Nusantara mengikuti Penilaian dan Sumatif Akhir Semester pada 25 November - 6 Desember 2023. Penilaian dan Sumatif Akhir Semester dilaksanakan di lima ruangan smart class, dua ruangan di gedung humas, warprint, dan dua ruangan di perpustakaan. Penilaian dan sumatif akhir semester ini dibagi menjadi beberapa sesi. Sesi pertama pukul 7.00…

Continue reading »

Peringatan Hari Pahlawan Di SMA Terpadu Krida Nusantara

Jumat, 10 November 2023, seluruh civitas akademika SMA Terpadu Krida Nusantara melaksanakan upacara memperingati Hari Pahlawan di Lapangan Kiulin. Pada upacara kali ini, adapun perwakilan OSIS dari SMA/MA lain yang diundang, yakni MA Arrosyidiyah, MAN 2 Bandung, SMAN 24 Bandung, dan SMAN 26 Bandung. Wakasek Kesiswaan, Asep Rahman Gunawan, M.Pd bertindak sebagai pembina upacara. Beliau…

Continue reading »

Hari Guru Nasional 2023 DI SMA Terpadu Krida Nusantara

Pada Sabtu, 25 November 2023, seluruh siswa dan guru SMA Terpadu Krida Nusantara mengikuti apel bersama di Lapangan Gedung Kiulin dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional. Seusai apel, para siswa memberikan persembahan puisi, lagu “Yang Terbaik Bagimu”, buket coklat, dan tumbler. Kemudian, guru memberikan persembahan lagu “Andaikan Kau Datang Kembali”. Seusai kegiatan, para siswa melaksanakan…

Continue reading »

Penampilan Siswa SMA Terpadu Krida Nusantara Dalam G20 THINQ (The Indian Navy Quiz) 2023

Siswa SMA Terpadu Krida Nusantara atas nama Adnand Akhupta Ambarita (XII MIPA 1 dan Thariq Alfath Ramadhansyah (XII IPS 2) tampil mewakili Indonesia dalam ajang G20 THINQ (The Indian Navy Quiz) 2023 di New Delhi, India pada Selasa, 21 November 2023. Mereka tergabung dalam grup International Semifinal 1 bersama tim Uni Eropa-2, Inggris, Perancis, Arab…

Continue reading »

Pramuka Laksana SMA Terpadu Krida Nusantara Tahun Ajaran 2023/2024

Seluruh siswa kelas XI Angkatan XXVII mengikuti kegiatan Pramuka Laksana SMA Terpadu Krida Nusantara pada 18-19 November 2023. Kegiatan ini dilaksanakan di dua tempat, yakni GOR dan Lapangan Sepak Bola Krida Nusantara. Hari pertama diisi dengan berbagai aktivitas antara lain upacara pembukaan, presentasi ilmu dasar kepramukaan, pengembaraan, perkemahan, art performance, renungan, Pelantikan Penegak Laksana, dan…

Continue reading »

Kompetisi Kuis Internasional “The Indian Navy Quiz (THINQ)”

SMA Terpadu Krida Nusantara menerima undangan untuk berpartisipasi dalam Kompetisi Kuis Internasional “The Indian Navy Quiz (THINQ)” di New Delhi, India. Kegiatan ini berlangsung pada 19-28 November 2023 dengan mengundang seluruh negara anggota G20. THINQ merupakan kuis cerdas cermat yang diselenggarakan oleh Angkatan Laut India. SMA Terpadu Krida Nusantara sebagai perwakilan dari Indonesia mendelegasikan dua…

Continue reading »

World Youth Invention And Innovation Award (WYIIA) 2023

Sebanyak 343 tim dari 17 negara mengikuti World Youth Invention and Innovation Award (WYIIA) 2023, 10 - 15 Oktober 2023. World Youth Invention and Innovation Award (WYIIA) 2023 diselenggarakan secara daring oleh Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa (UST) bekerjasama dengan Indonesian Young Scientist Association (IYSA). Kegiatan ini dibuka oleh Dr. Silvester Goridus Sukur M.Pd selaku Wakil Rektor…

Continue reading »

UIN Taekwondo Championship V

Universitas Islam Negeri (UIN) Sunan Gunung Djati mengadakan turnamen UIN Taekwondo Championship V pada 10-12 November 2023 di Aula Anwar Musaddad, Kampus 1 UIN Bandung. Pada turnamen kali ini, perlombaan dibedakan menjadi dua kategori, yakni kyorugi (tarung) dan poomsae (jurus) yang terdiri dari empat kelas, di antaranya super cadet, cadet, junior, dan senior. Peserta yang…

Continue reading »

UPI Karate Cup IV Tahun 2023 National Open Tournament & Festival

Sebanyak 15 siswa kelas XI SMA Terpadu Krida Nusantara berkompetisi dalam Kejuaraan Nasional Karate dan Festival UPI CUP IV 2023 pada 27-29 Oktober 2023 bertempat di Gymnasium UPI. Mereka bersaing dengan 1600 peserta lainnya dalam kejuaraan tersebut. Berikut adalah daftar prestasi yang diperoleh SMA Terpadu Krida Nusantara: FESTIVAL KUMITE (PUTRA) - M. Irsyad Maulana Pedisa…

Continue reading »
Pages:«1...16171819202122...53»