Pada hari ketiga MPLS TK Tunas Krida Nusantara, 17 Juli 2024, seluruh siswa menyaksikan demonstrasi pembina empat ekstrakurikuler yaitu renang, futsal, menari, dan menyanyi. Berikut adalah nama-nama pembina beserta ekstrakurikulernya:
1. Rohaeti Apriyanti (Bu Ade), pembina ekstrakurikuler menari.
2. Herdianto (pak Dian), pembina ekstrakurikuler renang dan futsal.
3. Budhiman (Om Didih), pembina ekstrakurikuler menyanyi.
Pengenalan ekstrakurikuler ini diharapkan dapat memotivasi siswa untuk menanamkan minat dan bakat mereka.
“Talent is your vehicle, passion is your fuel, and potential is your destination” – Terry Mante